Perhutani Parengan Bantu Sembako Ke Pekerja Terdampak Covid

- Tim

Sabtu, 23 Mei 2020 - 09:55

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO. Netpitu.com  – Perhutani Parengan memberikan bantuan sosial berupa paket sembako pada pekerja hutan, diantaranya tenaga belandong dan pekerja hutan lainnya di Perhutani KPH Parengan.

Administratur Perhutani Parengan Badarudin Amin, mengatakan bantuan sembako tersebut antara lain berisi beras, gula, dan minyak goreng

Baca Juga :  Perhutani Bersama PTPN XI Lakukan Panen Kerjasama Agroforestry Tebu

“Ada sebanyak 135 orang yang menggantungkan hidupnya dari kegiatan pengelolaan hutan produksi kayu dan nonkayu, seperti tenaga tebangan, tenaga angkutan kayu, dan tenaga di TPK. Mereka juga bagian dari warga yang terdampak akibat pandemi COVID-19,” jelasnya

Ia mengatakan, kali ini Perhutani Parengan berfokus pada tenaga kerja mitra perhutani tersebut sebagai penerima bantuan sembako untuk warga yang terdampak Corona Virus Diseasis (Covid-19). Banyak pekerja berasal dari daerah yang sudah masuk zona merah.

Baca Juga :  Karena Santri Adalah Bagian Dari NKRI

“Kegiatan ini sebagai wujud kehadiran dan kepedulian Perhutani sebagai Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang diharapkan dapat meringankan beban masyarakat Pekerja yang terdampak langsung akibat pandemi COVID-19,”Jelasnya.

(met)

Berita Terkait

Komunitas IRL Jatim Bagikan Takjil di Bojonegoro
Ribuan Warga Karangpacar Ikuti Giat Jalan Santai Kampung Moderasi Beragama
Kadal Ireng Tour Healing Of Java
Peringati HJD ke 117 Tahun Desa Pacing Gelar Seni Tayub
Coldova Rock Band Goncang Lapangan Meliwis Putih
Kemeriahan Pesta Rakyat di RW 01 Kel. Ngrowo
Menjaga Kekompakan Brimob Olah Raga Bareng Kodim
Polres Bojonegoro Gelar Ngopi Bareng Dengan Media
Tag :

Berita Terkait

Senin, 22 April 2024 - 13:11

Sekda Nurul Azizah Sapa Ribuan Warga di Pengajian Ning Umi Laila

Selasa, 26 Maret 2024 - 11:09

Kemenag Bojonegoro Pastikan Kegiatan Belajar Mengajar di Madrasah Berjalan Normal

Sabtu, 23 Maret 2024 - 14:00

Kadal Ireng Bagikan 350 Takjil ke Masyarakat

Sabtu, 9 Maret 2024 - 21:31

Rayakan Annyversary ke 75, Persibo Dapat Hadiah Armada Bus Dari Sedulur Pitu

Jumat, 8 Desember 2023 - 19:29

Sikapi Pencoretan Caleg, DPC PPP Laporkan KPUD dan Bawaslu Kab. Bojonegoro ke DKPP

Rabu, 6 Desember 2023 - 12:10

Sunaryo Abuma’in : LABH PPP Layani Pendampingan dan Bantuan Hukum Gratis Pada Masyarakat

Senin, 4 Desember 2023 - 16:43

PPP Maksimalkan Peran Saksi di Setiap TPS

Senin, 4 Desember 2023 - 08:11

Menangkan Pemilu 2024 DPC PPP Masivkan Konsolidasi, Sosialisai ke Kader di Tingkat Kecamatan dan Desa

Berita Terbaru

GOODNEWS

Komunitas IRL Jatim Bagikan Takjil di Bojonegoro

Minggu, 31 Mar 2024 - 12:29

BERITA

Kadal Ireng Bagikan 350 Takjil ke Masyarakat

Sabtu, 23 Mar 2024 - 14:00