Penyelesaian Proyek Jembatan Trucuk Diprediksi Tak Tepat Waktu

- Tim

Selasa, 31 Oktober 2017 - 14:52

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO. Netpitu.com – Proyek pembangunan jembatan yang menghubungkan Kecamatan Bojonegoro dengan Kecamatan Trucuk Kabupaten Bojonegoro di khawatirkan molor dari waktu yang ditentukan. Proyek yang mestinya akhir tahun 2017 sudah rampung baru mencapai enam puluh persen.

Proyek yang di kerjakan oleh PT Bintang Sembilan Indah yang beralamat di Malang dengan konsultan pengawas CV Reusie pada tahun 2016 lalu untuk tahap pertama dianggarkan oleh APBD Bojonegoro sebesar Rp 25 Milyar sedangkan untuk tahap kedua pada tahun ini dianggarkan Rp 59 Milyar pada awal tahun 2018 mestinya sudah bisa dilalui untuk meningkatkan perekonomian masyarakat yang tinggal di Kecamatan Trucuk.

Baca Juga :  Cabut Laporan Polisi, Pertamina Bisa Kacaukan Proses Hukum

Proyek pembangunan jembatan dengan panjang 189 meter dan lebar 13 meter tersebut merupakan bangunan jembatan yang paling baik dibandingkan oleh pembangunan jembatan yang menghubungkan Kecamatan Padangan dengan Kecamatan Kasiman.

Teguh (31/10)selaku tenaga kerja yang ikut mengerjakan proyek mulai tahun kemarin mengatakan mungkin proyek pembangunan jembatan molor, tapi molornya pembangunan tidak akan lama.

“Sekarang sudah pemasangan baja balok grinde yang berbentuk melengkung, pemasangan baja balok grider membutuhkan tenaga ahli yang paham konstruksi, dan sekarang pemasangan baja balok grinder sudah mencapai separuh lebih”, jelas Teguh.

Baca Juga :  Agung Laksono : Saatnya Golkar Dipimpin Orang Bersih

Terkait molornya waktu pembangunan jembatan mungkin mungkin disebabkan banjir awal tahun 2017 kemarin, lokosi untuk timbunan material proyek yang kurang, dan untuk mendatangkan baja balok grinder untuk rangka jembatan dari luar negeri yang membutuhkan test kwalitas yang sangat ketat dari penguji kontruksi baja.

(pur)

Berita Terkait

David FS : Entas Kemiskinan, Garpu Jatim Akan Launching 1.000 Warung UMKM
Sandiaga Uno Bicarakan Industri Kreatif di Bojonegoro
Wujudkan Kesejahteraan Rakyat Golkar Lounching Kios Baqoel Karya Berkah
Peringati Hari Koperasi Dekopinda Bojonegoro Salurkan Sembako dan Daging Kurban
Peran BumDes Dalam Peningkatan Perekonomian Rakyat
PT.Rekind Belum Selesaikan Pembayaran Pada Vendor Penyedia Makanan dan Minuman
Zakat Fitrah Tahun Ini Ditentukan Sebesar 3 Kg Beras
Dorry Sonata Tawarkan Solusi Pengusaha Manufaktur Di Tengah Pandemi Covid 1

Berita Terkait

Selasa, 26 Maret 2024 - 11:09

Kemenag Bojonegoro Pastikan Kegiatan Belajar Mengajar di Madrasah Berjalan Normal

Sabtu, 23 Maret 2024 - 14:00

Kadal Ireng Bagikan 350 Takjil ke Masyarakat

Sabtu, 9 Maret 2024 - 21:31

Rayakan Annyversary ke 75, Persibo Dapat Hadiah Armada Bus Dari Sedulur Pitu

Jumat, 19 Januari 2024 - 11:25

Pengajuan Penetapan Nama Pada Ijazah Muk’awanah Tak Penuhi Norma Hukum Administrasi Kependudukan : Pengadilan Harusnya Menolak

Rabu, 6 Desember 2023 - 12:10

Sunaryo Abuma’in : LABH PPP Layani Pendampingan dan Bantuan Hukum Gratis Pada Masyarakat

Senin, 4 Desember 2023 - 16:43

PPP Maksimalkan Peran Saksi di Setiap TPS

Senin, 4 Desember 2023 - 08:11

Menangkan Pemilu 2024 DPC PPP Masivkan Konsolidasi, Sosialisai ke Kader di Tingkat Kecamatan dan Desa

Jumat, 1 Desember 2023 - 08:54

Jum’at Hari Ini Bawaslu Gelar Sidang Pelanggaran Administrasi Pelaporan Anwar Sholeh

Berita Terbaru

GOODNEWS

Komunitas IRL Jatim Bagikan Takjil di Bojonegoro

Minggu, 31 Mar 2024 - 12:29

BERITA

Kadal Ireng Bagikan 350 Takjil ke Masyarakat

Sabtu, 23 Mar 2024 - 14:00