Proyek Revitalisasi Pasar Banjarjo Mulai Dikerjakan

- Tim

Sabtu, 11 Juli 2020 - 15:54

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO. Netpitu.com – Revitalisasi Pasar Banjarjo mulai dilaksanakan sejak tanggal 15 Juni. Proyek Revitalisasi yang dibiayai oleh APBD Bojonegoro dengan pemenang tender PT Cipta Karya Multi Teknik ini menargetkan pada tanggal 15 Desember 2020 selesai seratus persen.

Muhammad Dwi Suhendra selaku Pelaksana Proyek Revitalisasi Pasar Banjarjo mengatakan PT Cipta Karya Multi Teknik selaku pemenang tender dengan nilai penawaran Rp 49 Milyar lebih.

Baca Juga :  Sah, Pengurus SMSI Bojonegoro Dilantik

“Sekarang ini sudah dalam pengerjaan kontruksi bawah (setros red) dengan memakai tehnik cor. Pengerjaan ini dilakukan setelah pemerataan bangunan pasar yang telah dirobohkan”, ucap Pelaksana PT Cipta Karya Multi Teknik.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurutnya, pengerjaan untuk lantai 1 Pasar Banjarno pada akhir bulan September mendatang ditargetkan sudah selesai, kemudian bulan Oktober sudah menggarap lantai 2. Untuk kontruksi lantai 2, pihak dari PT Cipta Karya Multi Teknik menggunakan rangka baja.

Baca Juga :  Ketua Persit KCK PD V Brawijaya Berikan Bantuan Paket Sembako Untuk Warakawuri Kodim Bojonegoro

Terpisah, Yudistira Selaku Kabid Pengelolaan Pasar menjelaskan bahwa proyek revitalisasi Pasar Banjarjo dilaksanakan selama 180 hari. Revitalisasi Pasar Banjarjo diharapkan selesai pada waktu yang ditentukan dalam kontrak kerja.

“Bila terjadi keterlambatan waktu yang telah ditentukan, pihak pemenang tender dalam hal ini adalah PT Cipta Karya Multi Teknik akan dikenai denda per mil”, tegas Yudistira dalam sambungan telepon ke Netpitu.com.

Baca Juga :  Peringati Hari Jadi Polwan, Polres Bojonegoro Gelar Donor Darah

Sri (43 thn) selaku pedagang merancang yang biasa berjualan di dalam Pasar Banjarjo mengharapkan Revitalisasi Pasar Banjarjo tepat waktu, jangan sampai masa pandemi Corona ini dijadikan alasan keterlambatan proyek revitalisasi,termasuk perencanaannya.

(yon/vie)

Berita Terkait

Ribuan Warga Karangpacar Ikuti Giat Jalan Santai Kampung Moderasi Beragama
Kadal Ireng Tour Healing Of Java
Peringati HJD ke 117 Tahun Desa Pacing Gelar Seni Tayub
Coldova Rock Band Goncang Lapangan Meliwis Putih
Kemeriahan Pesta Rakyat di RW 01 Kel. Ngrowo
Menjaga Kekompakan Brimob Olah Raga Bareng Kodim
Polres Bojonegoro Gelar Ngopi Bareng Dengan Media
Pameran Bonsai Dan Edukasi Bonsai di MCM

Berita Terkait

Jumat, 19 Januari 2024 - 11:25

Pengajuan Penetapan Nama Pada Ijazah Muk’awanah Tak Penuhi Norma Hukum Administrasi Kependudukan : Pengadilan Harusnya Menolak

Jumat, 8 Desember 2023 - 19:29

Sikapi Pencoretan Caleg, DPC PPP Laporkan KPUD dan Bawaslu Kab. Bojonegoro ke DKPP

Senin, 4 Desember 2023 - 16:43

PPP Maksimalkan Peran Saksi di Setiap TPS

Senin, 4 Desember 2023 - 08:11

Menangkan Pemilu 2024 DPC PPP Masivkan Konsolidasi, Sosialisai ke Kader di Tingkat Kecamatan dan Desa

Jumat, 1 Desember 2023 - 08:54

Jum’at Hari Ini Bawaslu Gelar Sidang Pelanggaran Administrasi Pelaporan Anwar Sholeh

Jumat, 17 November 2023 - 09:13

Bawaslu RI Gelar Sidang Laporan Anwar Sholeh, Soal Penetapan DCT DPR, Anna Mu’awanah

Rabu, 26 April 2023 - 19:32

DPC PPP Bojonegoro Siap Menangkan Ganjar di Pilpres 2024

Minggu, 24 Juli 2022 - 13:09

DPD Golkar Bojonegoro Minta Airlangga Hartarto Segera Deklarasikan Diri Sebagai Capres 2024

Berita Terbaru

BERITA

Kadal Ireng Bagikan 350 Takjil ke Masyarakat

Sabtu, 23 Mar 2024 - 14:00