Kakan Kemenag Bojonegoro Dukung Netralitas ASN Dalam Pilkada

- Team

Jumat, 20 April 2018 - 19:02

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Drs. Syamsuri, Kakan Kemenag Bojonegoro yang baru saat menrrima dokumen dari Drs. A. Munir, mantan Kakan Kemenag Bojobegoro yang digantikan, dalam serah terima jabaran, Jum'at, (20/4) di aula Kantor Kemenag Bojonegoro.

Drs. Syamsuri, Kakan Kemenag Bojonegoro yang baru saat menrrima dokumen dari Drs. A. Munir, mantan Kakan Kemenag Bojobegoro yang digantikan, dalam serah terima jabaran, Jum'at, (20/4) di aula Kantor Kemenag Bojonegoro.

BOJONEGORO. Netpitu.com – Kepala kantor Kementerian Agama Bojonegoro, Drs. Syamsuri, M.Pd, menegaskan dukungannya terhadap netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) dalam perhelatan Oilkada Gubernur dan Pilkada Bupati di Bojonegoro.

Itu berarti, ASN yang bekerja di lingkungan Kemenag Bojobegoro agar lebih hati- hati dalam menyikapi perkembangan poitik Pilkada yang tengah berlangsung sekarang ini. Jangan sampai terjebak dalam lingkaran dukung mendukung pasangan calon karena jika terbukti akan berakibat fatal bagi ASN bersangkutan. Selain terkena sanksi kepegawaian juga bisa terkena sanksi pidana.

Baca Juga :  Jelang Lebaran Satlantas Cek Kesiapan Jalan Arus Mudik

“Siap, saya siap untuk menetralkan wilayah kerja Kemenag Bojonegoro ini dari pengaruh Pilkada. ASN, sebagaimana diperingatkan oleh Kakanwil Kemenag Jatim harus berlaku netral dan tidak terlibat sebagai jaringan tim sukses. Saya senduri sudah diwanti-wanti,” ujar Syamsuri, kepada netpitu.com, di aula Kemenag Bojinegoro, Jum’at (20/4), sebelum acara Sertijab Kepala Kemenag Bojinegoro dimulai.

Sebagaimana diketahui ASN Kementerian Agama menjadi incaran tim pemenangan Paslon bupayi Bojinegoro, lantaran memiliki potensi vesar dalam mendulang suara pemilihan. Berbagai cara akan dilakukan untuk mempengaruhi bahkan mmerekruit ASN Kemenag sebagai agen pemenangan Paslon Pilkada.

Baca Juga :  Wujudkan Pilkada Damai Polres Tuban Gelar Sholawat dan Tabligh Akbar

(dan/pur)

Berita Terkait

Kades Lengkong : Meski saya umroh layanan kantor pemdes tetap buka setiap
DPR Sahkan PKPU Pilkada Sesuai Putusan MK
LHP BPK Kab. Bojonegoro Sudah Diserahkan Ke Ketua DPRD Tapi Tak Dibagikan Pada Anggota
16 Lowongan Parades Di Sukosewu, Jangan Lempar Bola Panas Ke Kecamatan
Hoax Kabar Penghentian Hibah BKD Dari KPK
Dorong Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik, Kementerian PAN RB Lakukan Rakor Online
Miris, Masih Ada Jalan Poros Desa Berlumpur di Bojonegoro
PDIP : Pemkab Harus Berikan Solusi Soal Kelambatan Pencairan ADD