Amankan Natal dan Tahun Baru Polres Bojonegoro Gelar Operasi Lilin Semeru 2017

- Team

Jumat, 22 Desember 2017 - 09:06

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BOJONEGORO.Netpitu.com – Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman pada perayaan Natal 2017 dan Tahun Baru 2018 serta meningkatkan sinergi Polri dengan Instansi terkait, Polres Bojonegoro menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Lilin Semeru 2017 di Alun-alun Bojonegoro, Kamis (21/12).

Baca Juga :  Pemkab Sosialisasikan Perbup Kewenangan Desa

Apel yang dipimpin oleh Kapolres Bojonegoro ini, dihadiri oleh Wakil Bupati Bojonegoro dan Forkopimda, serta diikuti oleh anggota Polres, Kodim, Brimob, Polsek, Satpol PP, PMK, Satpam, Dishub, Dinkes, Kesbangpol, Pramuka Saka Bhayangkara serta Perguruan Silat.

Baca Juga :  Pemkab Tuban Raih Penghargaan Bidang Kearsipan

(dan)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Kades Lengkong : Meski saya umroh layanan kantor pemdes tetap buka setiap
DPR Sahkan PKPU Pilkada Sesuai Putusan MK
LHP BPK Kab. Bojonegoro Sudah Diserahkan Ke Ketua DPRD Tapi Tak Dibagikan Pada Anggota
16 Lowongan Parades Di Sukosewu, Jangan Lempar Bola Panas Ke Kecamatan
Hoax Kabar Penghentian Hibah BKD Dari KPK
Dorong Peningkatan Kualitas Pelayanan Publik, Kementerian PAN RB Lakukan Rakor Online
Miris, Masih Ada Jalan Poros Desa Berlumpur di Bojonegoro
Wartawan Bojonegoro Unjuk Rasa di Depan Mapolres, Kutuk Aksi Kekerasan Terhadap Jurnalis